Buku ini menawarkan wacana tentang apa artinya menjadi seorang perempuan Muslim dalam konteks kolonialisme dan postkolonialisme di Indonesia, dan bagaimana mereka memperjuangkan kesetaraan dalam jalur-jalur perjumpaan mengenai keadilan gender antara yang lokal dan yang global, kekuatan budaya asli dan asing mengenai peran genderm ideologi negara, dan penekanan agama tentang aturan gender, serta…
Kitab At-Tibyan Fi Adabi Hamalatil Qur’an adalah salah satu karya Muhyidin Abu Zakaria Yahya bin Syaraf An-Nawawi atau yang lebih dikenal dengan Imam Nawawi. Kitab yang sangat penting untuk dipelajari oleh setiap orang Islam. Kitab ini membahas berbagai hal yang berkaitan dengan adab-adab kita dalam menjalin interaksi dengan Al-Qur’an dan memuliakan Al-Qur'an.